Puisi Pernikahan (Takdir)
Takdir
Bila tersurat sebuah takdir,
Rindu bersemayam tak kan berakhir,
Hati bergetar seperti petir,
Ketika takdir ingin hadir,
Demi memenuhi sebuah takdir,
Ku lantunkan doa di sela bibir,
Dengan bibir sedikit getir,
Alhamdulillah semua berakhir,
Singkat cerita,...
Kita berjanji di saksikan matahari,
Bukan tentang fisik atau materi,
Tetapi.. hidup dan ajaran hati
Hari ini, resah ku telah sirna,
Pikirku pun tak lagi membabi buta,
Segala nya menjadi pahala,
Bertatap mata,
Bersentuh muka,
Ngeluh manja,
Asalkan baik dan diiringi doa,
Semarang, 10.10.2020



